Langsung ke konten utama

"Sergap" Panen Raya di bulak Code

“Sergap” atau Serap Gabah merupakan salah satu program dari Badan Ketahanan Pangan (BKP) Kementerian Pertanian Republik Indonesia dan Bulog. Untuk kali ini Safari sergap dilaksanakan di Bulak Code Trirenggo Bantul pada hari Jum’at 02 Maret 2018. Tujuan safari sergap sendiri adalah untuk mengendalikan harga gabah di tingkat petani yang selanjutnya untuk cadangan beras Bulog. Acara yang dimulai pukul 13.00 WIB bertempat di rumah Mantan Kasi Kesejahteraan Desa Trirenggo Sajilan dihadiri oleh Kepala BKP Kementan RI, Kepala BKPP DIY, Kepala BPTP Yogyakarta, Kepala DPPKP Bantul, Dandim Bantul, Bulog Divre Yogyakarta, BRI Cabang Bantul, BPP Kec. Bantul, Camat Bantul, Lurah Desa Trirenggo dan tamu undangan.

 

 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Tabur Bunga/Ziarah Pamong Kalurahan Trirenggo

TRIRENGGO(25/11)– 23 November 2024 bertepatan dengan Hari Jadi Kalurahan Trirenggo Ke-78 segenap Pamong Kalurahan beserta Bamuskal, Babhinkamtibmas & Babinsa melaksanakan kegiatan ziarah kubur/tabur bunga ke makam mantan Pamong Kalurahan Trirenggo. Kegiatan diawali di Makam Gandekan yaitu Makam Mantan Lurah Trirenggo yang pertama Alm. Bpk. R. Sukarjan & kedua Alm. Bpk. Kasimin S. Hadi Purwanto dilanjutkan ke Makam Klembon yaitu Makam Lurah Trirenggo Keempat Alm. Bpk. Munawar . Ziarah kubur ini rutin dilaksanakan setiap tanggal 23 November 2024 bertepatan dengan Hari Jadi Kalurahan Trirenggo