TRIRENGGO(17/02)– Survei Lokasi Usulan Musrenbang Kecamatan 2019 untuk Kegiatan Rehabilitasi Gorong-gorong di Ruas Niten-Jebugan (K.192) bersama Bpk. Ridwan dari Dinas Pekerjaan Umum Kab. Bantul & Konsultan yang didampingi Dukuh Pepe Drs. Agus Gunarwan dan Dukuh Bogoran Istiyarno. Pelaksanaan pekerjaan ini direncanakan akan direalisasikan Tahun 2020 dengan nominal anggaran Rp 200jt.
Tahlil dan Doa Bersama dalam rangka memperingati Hari Jadi Kalurahan Trirenggo Ke-78, Jum’at 22 November 2024.
Komentar
Posting Komentar